MASA IYA MAU MENYALAHKAN WAKTU


Lima hari yang lalu saat ku petik, bunga ini masih segar dan utuh, sekarang pun juga masih utuh, namun kondisinya tidak sesegar lima hari yang lalu. Bentuknya juga masih sama, hanya kondisinya saja yang sedikit berbeda,
Mungkin lima hari kedepan bakal jauh berbeda dari hari ini, dan untuk sepuluh hari kedepan, dua puluh hari kedepan, bahkan tiga puluh hari kedepan, pasti akan amat sangat jauh berbeda.
Tapi gapapa, lagi pula yang merubah kondisi serta keadaan itu waktu, masa iya kita mau menyalahkan waktu.





Tubaba 24 Januari pukul 21:25

Komentar

  1. apakah salah jika merasa jenuh karena sering di permainkan oleh waktu terkait datangnya seseorang yg memberi kebahagiaan sebentar lalu hadirnya akan hilang pergi menjauh berubah karena jenuh?

    BalasHapus
  2. Sebenarnya merasa jenuh itu ga melulu tentang salah atau benar, coba deh kasih waktu untuk diri sendiri, sekedar nafas sebentar. Lalu coba berteman dengan waktu,dan pahami bukankah waktu kodratnya emang selalu berubah-ubah, selalu berbeda, dan berganti. Jadi yaudah terima aja coba iklasin, kan emang dari awal kamu yang meletakkan perasaan padanya jadi kamu juga harus bisa mengambilnya kembali. Sesegeralah dan semangat:)

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

BAGAIMANA BAIKNYA ?

Kau hanya ilusi

Ada Rumpang